Job Description

Tanggung JawabMenyiapkan bahan baku dan peralatan memasak yang akan digunakan.Memeriksa kualitas dari bahan baku dan peralatan memasak untuk memastikan kualitas terbaik.Memasak makanan dengan berbagai teknik dan peralatan memasak yang diperlukan, termasuk memanggang.Memastikan tampilan makanan menarik dan sesuai standar sebelum disajikan ke pelanggan.Menjaga kebersihan dapur termasuk peralatan memasak dan area kerja.Menyimpan bahan baku dan peralatan memasak dengan cara yang benar untuk memastikan kesegarannya dan menghindari kontaminasi.Memantau stok bahan baku, dan melakukan pemesanan ketika stok mendekati habis atau ada kekurangan.Selalu mematuhi SOP yang ditetapkan oleh perusahaan dalam setiap aktivitasnya di dapur.KualifikasiMempunyai pengetahuan dasar tentang bahan-bahan makanan dan cara pengolahannya.Menguasai berbagai teknik memasak dan memanggang.Kemampuan untuk mengidentifikasi kualitas bahan baku makanan.Mempunyai keahlian dalam penanganan dan penyimpanan bahan baku serta peralatan memasak.Kemampuan untuk bekerja sesuai dengan SOP yang telah ditetapkan oleh perusahaan.Mampu bekerja dengan cepat dan efisien di bawah tekanan.Memiliki kesadaran tinggi terhadap kebersihan dan sanitasi.Mampu bekerja dalam tim dan memiliki komunikasi yang baik.

Job Application Tips

  • Tailor your resume to highlight relevant experience for this position
  • Write a compelling cover letter that addresses the specific requirements
  • Research the company culture and values before applying
  • Prepare examples of your work that demonstrate your skills
  • Follow up on your application after a reasonable time period

You May Also Be Interested In