PT Pantja Artha Niaga

Corporate Accounting Supervisor

Posted: 2 minutes ago

Job Description

Mengawasi dan memastikan seluruh proses pencatatan transaksi keuangan berjalan akurat dan tepat waktu.Melakukan review terhadap jurnal, buku besar (general ledger), dan dokumen pendukung sebelum dilakukan posting.Mengkoordinasikan dan melakukan rekonsiliasi atas akun bank, piutang, utang, persediaan, dan akun-akun neraca lainnya.Memastikan proses monthly closing berjalan sesuai timeline.Menyiapkan dan/atau melakukan review laporan keuangan bulanan, termasuk neraca, laba rugi, dan arus kas.Mengawasi penyusunan dan pelaporan pajak (PPN, PPh, dan lainnya), serta memastikan kepatuhan terhadap regulasi perpajakan.Menjadi PIC dalam proses audit internal maupun eksternal, termasuk penyediaan data dan penjelasan atas temuan audit.Melakukan monitoring dan kontrol atas transaksi, dokumen pendukung, serta kepatuhan terhadap SOP akuntansi.Memberikan arahan, mentoring, dan pengembangan bagi tim akuntansi.Berkoordinasi dengan tim finance dan departemen lain untuk memastikan kelengkapan data dan kelancaran proses keuangan.Menjalankan tugas tambahan lain yang diberikan oleh manajemen terkait fungsi akuntansi.Minimum QualificationsPendidikan minimal S1 Akuntansi.Pengalaman kerja minimal 3–5 tahun di bidang akuntansi, dengan pengalaman supervisi menjadi nilai tambah.Menguasai Microsoft Excel (advanced) dan sistem akuntansi (misalnya: Accurate, SAP, Jurnal, atau sistem ERP lainnya).Memahami secara mendalam PSAK, proses closing, rekonsiliasi, dan penyusunan laporan keuangan.Memiliki kemampuan analisis, problem-solving, dan perhatian terhadap detail yang tinggi.Memiliki leadership skill, kemampuan koordinasi, dan komunikasi yang baik.Berintegritas tinggi, mampu bekerja mandiri maupun memimpin tim dalam situasi dengan deadline ketat.

Job Application Tips

  • Tailor your resume to highlight relevant experience for this position
  • Write a compelling cover letter that addresses the specific requirements
  • Research the company culture and values before applying
  • Prepare examples of your work that demonstrate your skills
  • Follow up on your application after a reasonable time period

You May Also Be Interested In