S G T

Staff Pajak (Tax Staff)

Posted: 8 minutes ago

Job Description

Sebagai Staf Pajak, pekerjaan Anda akan mencakup berbagai hal yang berkaitan dengan kepatuhan perpajakan perusahaan, mulai dari perhitungan hingga pelaporan. Tanggung Jawab Pekerjaan:Membuat dan melaporkan SPT Masa PPh dan PPN bulanan secara akurat dan tepat waktu.Mengoperasikan aplikasi e-Faktur dan e-SPT.Melakukan rekonsiliasi dan ekualisasi data pajak (misalnya, PPN masukan dan keluaran).Mengumpulkan dan memverifikasi bukti potong PPh dan Faktur Pajak masukan.Mempersiapkan data dan dokumen untuk pemeriksaan pajak.Melakukan koordinasi dengan pihak eksternal (misalnya, Kantor Pajak) dan internal (misalnya, tim keuangan) terkait kewajiban perpajakan.Memantau dan memperbarui peraturan perpajakan yang berlaku untuk memastikan kepatuhan.Membantu dalam penyusunan laporan perpajakan lainnya jika diperlukan. Kualifikasi :Pendidikan minimal D3 atau S1, diutamakan jurusan Akuntansi atau Perpajakan.Memiliki pengetahuan mendalam tentang peraturan PPh dan PPN.Terbiasa menggunakan aplikasi perpajakan (e-SPT, e-Faktur, DJP Online, Coretax).Memiliki kemampuan analisis numerik, ketelitian, dan logika berpikir yang kuat.Pengalaman kerja di bidang perpajakan atau di kantor konsultan pajak diutamakan

Job Application Tips

  • Tailor your resume to highlight relevant experience for this position
  • Write a compelling cover letter that addresses the specific requirements
  • Research the company culture and values before applying
  • Prepare examples of your work that demonstrate your skills
  • Follow up on your application after a reasonable time period

You May Also Be Interested In